Lirik Lagu

KJ. 324 KAU MUTIARA HATIKU

1. Kau Mutiara hatiku, ya Yesus, Kaulah hartaku, tetap mau
kumiliki. Ya, tinggallah selamanya dalam hatiku ini.

2. Tiada kasih yang teguh setara dengan kasihMu yang kukenal
di dunia; pun dalam maut aku terpaut padaMu sepenuhnya.

3. SabdaMu sungguh dan benar, membuat aku tak gentar, baik hidup
maupun mati. Kau milikku; ku milikmu dengan sebulat hati.

4. Sekarang surya terbenam, ya Tuhan, hari pun kelam. O, tinggallah
sertaku! Meski gelap, Kaulah tetap jadi terang umatMu!
Berdasarkan Kitab:

1 Yoh 2:1, 2 Kor 1:20

Keterangan Lagu

Judul Asli :
Terjemahan :
Lagu :
Syair :
Tema lagu : Waktu dan Musim
Sub Tema : Petang dan Malam
View Hits : 29
Midi Hits :

Video Lagu

-- Maaf, video belum tersedia --

© Kidung Online 2012 - 2024. All Rights Reserved.
Lovingly made in Indonesia | About us | Disclaimer | Contact

dibuat oleh PT Kuli Kode Indonesia
Questions? Let's Chat
Need Help? Chat with us
Click one of our representatives below
Administrator
Customer Support
I'm Online